Sabtu, 07 Februari 2015

Penemuan E-mail



Kotak Teks: SIAPAKAH
PENEMU TANDA @ PARA EMAIL?
     
 Apakah kamu mempunyai email? Tentunya ketika kamu memberikan alamat email kepada teman, kamu menuliskan tanda @ bukan?  Tapi, Tahukah kamu siapa penemu tanda @ tersebut?
      Penemu tanda @ pada email adalah Ray Tomlison. Ia seorang insinyur. Ia bekerja pada sebuah organisasi bernama BBN. Di perusahaan itulah, pada tahun 1972, Ray berhasil menjadi orang pertama yang sukses mengirimkan email pertama antara dua mesin. Tentu, pada masa itu, Ray belum berpikir bahwa email yang diciptakannya akan menjadi salah satu penemuan penting di dunia. Ia hanya berpikir bahwa memilih lambang @ sangat membantunya sebab mirip huruf a untuk andress atau alamat lembaga.
      Sampai saat ini, lambang @ menjadi lambang yang sangat penting dalam dunia internet yang telah mengubah peta teknologi dunia secara umum.
SEMOGA BERMANFAAT UNTUK KALIAN SEMUA
THANK’S
 
Kotak Teks: NAMA  : RICHI INDRA CAHYONO
KELAS  : IX - K
NO. ABSEN : 35
SEKOLAH  : SMP WACHID HASYIM 1      
SURABAYA
Deskripsi: D:\isi DATA Acer\Data\Foto\Kolekso Foto\Gambar\video (2).jpgDIBUAT OLEH  :